Label

Selasa, 23 April 2013

Widget Jam dan Tanggal

NIh, ada tips baru buat pemula Blogger (sendirinya juga saya pemula, haha)



Bagi teman-teman yg mau menambah widget jam.tanggal yg mudah, serta sesuai dengan jam didaerah kota anda silakan ikuti petunjuk berikut.

1. Kunjungi http://www.clocklink.com/
2. Disana ada pilihan jam yang diinginkan, dari model "Analog", "Animation", "Sports" sampe yang suuuper simpel.
3. Nah, bila sudah menemukan model jam yg diinginkan, Klik "View HTML tag"
4. "Accept" Persetujuan dari pembuat
5. Kemudian anda bisa menyesuaikan jam dengan keperluan anda, dari "warna" sampe "waktu" atau "Kota" dimana anda berada..


Selesai, selamat berkreasi.. :D



Apabila ada yang mau ditanyakan.. silakan saja.. sama2 masih belajar.

2 komentar:

  1. Kerreennnn... mau donk minta pasangin jamnya sama admiiiinnnn >_<

    BalasHapus
    Balasan
    1. eh? restu bisa ja memasang sendiri. caranya mudah ja..
      restu pasti bisa.. XD
      klo bingung bisa ja kena padahi lun.
      klo bisa lun bantu

      Hapus